Minggu, 13 Januari 2013

130111 Net Ease Interview with Super Junior-M + Terjemahan Bahasa [part 1]

[Transcript]
(Part 1) – The new ‘leader’ Sungmin

MC: I know that you guys just released a brand new album, Break Down. Do you have any special feelings

SW: Very good.

MC: Sungmin, how do you feel?

SM: As a member of SJ, this is my second time participating on an SJ-M album. I’m really looking forward to meeting with our fans. Through fan meetings that will take place in various cities, we’ll be meeting with everyone. I’m looking forward to it.

MC: As the leader, the pressure must be intense. How do you manage relations amongst members?

[You can hear chuckles from a member]

SM: Actually, I’m the oldest right now, so everyone likes to call me leader. Yet, I feel that within the group, I’m the member who is most lacking, so together, we move forward as a group.

MC: For the other members, what are your impressions of the new leader?

SW: Sungmin is someone who makes a lot of sacrafices for the group. Before he thinks of himself, he first considers what is best for the group as a whole. We love to tease him about how he’s the oldest amongst us and call him the leader [Notice how SW is treading carefully, trying to correct the MC's misunderstanding that he's the leader, but Henry and EH won't let it go].

[you can hear chuckles here again]

SW: He’s the one who most thinks/cares about what is best for other members.

Henry: He truly is a very good leader. He will take care of us, his younger brothers. Every morning, he’s the first one to wake up, the first to be ready. And then, sometimes, he will wake us up too. [Henry puts his hand on SM's shoulder as he continues,] He is a very good leader.

ZM: Actually, in real life, he doesn’t speak a lot.

SW: …even though he speaks little…

ZM: Even though he speaks little in real life, he will speak up on important issues. He will make very good points and gives the feeling that he’s in this together with all members.

EH: He’s a person who has great analytical and organizational abilities. After a recording, sometimes, he’ll tidy up everything before leaving.

Henry: Even though he looks nice, he can be scary. He will tell you where you’ve gone wrong. Sometimes, he’ll scold us.

MC: Do you think he’s the one with the sharp tongue or you?

RW: Not him. It’s me.

MC: Henry said that Sungmin sometimes lectures him. Is this true?

SM: I never lose my temper.

SW: That’s right. He just doesn’t let him eat or sleep.

MC: On what issues would he lecture you the most?

Henry: For example, if I don’t wake up in the morning, he’ll say, “Come here, Henry. In the morning, you must get ready more quickly. Or during dance practice, he will tell me what I need to focus on. He says this kind of thing for the sake of the entire group.

MC: So, saying that you have a sharp tongue is actually a compliment?

SM: I’m not the type who says negative things with a stern and serious face. I’ll consider the person’s mood, then speak accordingly so that the person doesn’t feel bad.



----indotrans----
[skripterjemahan]
(Bag. 1) - 'Pemimpin' baru Sungmin

MC: Aku tahu bahwa kalian semua baru saja merilis sebuah album baru, Break Down. Adakah perasaan istimewa

SW: Sangat bagus.

MC: Sungmin, apa yang kamu rasakan?

SM: Sebagai salah satu member SJ, ini adalah kedua kalinya aku berpartisipasi di album SJ-M. Aku sangat senang bisa berjumpa dengan fans kami. Meskipun fanmeeting akan dilakukan di kota yg berbeda-beda, kami akan menemui semuanya. Aku tertarik untuk melakukannya.

MC: Sebagai pemimpin, tekanan yang diberikan pasti sangat berat. Bagaimana caramu mengatur hubungan yang baik antar member?

[Kamu bisa mendengar suara terkekeh dari seorang member]

SM: Sebenarnya, sekarang Saya adalah yang tertua, jadi semua orang senang memanggilku pemimpin. Namun, saya merasa bahwa di dalam kelompok, akulah anggota yang paling kurang, sehingga saat bersama-sama, kita bergerak maju sebagai sebuah grup.

MC: Untuk member lainnya, kesan seperti apakah yang kalian rasakan dengan pemimipin baru?

SW: Sungmin adalah seseorang yang membuat banyak pengorbanan untuk grup. Sebelum dia berfikir untuk dirinya, pertama dia akan mencari cara apa yang terbaik untuk grup secara keseluruhan. Kami suka menggodanya tentang bagaimana di yang tertua di antara kami dan memanggilnya leader. [Perhatikan bagaimana SW berbicara sangat hati-hati, mencoba untuk mengoreksi kesalahpahaman MC bahwa dia adala pemimpin, tapi Henry dan EH tidak mempermasalahkannya].

[kau bisa mendengar suara terkekeh lagi]

SW: Dia adalahseseorang yang berfikiran keras/peduli tentang apa yang terbaik untuk member lainnya.

Henry: Jujur dia adalah pemimpin yang sangat baik. Dia akan menjaga kami, adik kecilnya. Setiap pagi, dialah yang pertama bangun, pertama juga untuk bersiap-siap. Dan kemudian, kadang-kadang, dia membangunkan kami juga. [Henry menaruh tangannya di atas pundak sungmin, lalu melanjutkan kembali pembicaraannya,] Dia adalah pemimpin yang sangat baik.

ZM: Sebenarnya, dikehidupan nyata, dia tidak terlalu banyak bicara.

SW: ....meskipun dia sedikit bicara....

ZM: Meskipun kenyataannya dia sedikit bicara, dia akan bicara tentang keadaan yang penting. Dia akan membuat poin-poin yang sangat bagus dan memberikan perasaan bahwa dia masih ada bersama dengan member yang lainnya.

EH: Dia adalah orang yang mempunyai analisis dan kemampuan berorganisasi yang baik. Setelah rekaman, kadang-kadang, di akan merapikan semuanya baru kemudian pergi.

Henry: Meskipun dia terlihat baik, dia bisa jadi menakutkan. Dia akan menegurmu saat kamu melakukan kesalahan. Kadang, dia akan memarahi kami.

MC: Apakah kalian fikir dia adalah salah satu dengan lidah yang tajam ataukah malah kalian?

RW: Bukan dia. Itu aku.

MC: Henry bilang bahwa Sungmin kadang memarahinya. apakah itu benar?

SM: Aku tidak pernah menurunkan peringaiku.

SW: Itu benar. Dia baru saja tidak membiarkannya makan atau tidur.

MC: Di keadaan seperti apa dia paling sering memarahi kalian?

Henry : Contohnya, jika Aku tidak bangun pagi, dia akan bilang, "Henry, kemari. Kau harus bangun pagi lebih cepat". Atau selama latihan menari, dia akan memberi tahuku apa yang aku yang aku butuhkan untuk tetap fokus. Dia bilang kalau semua ini demi grup.

MC: Jadi, mengatakan kalau kamu punya lidah yang tajam itu adalah berupa pujian?

SM: Aku bukan orang yang mengatakan hal negatif dengan wajah yang serius. Aku akan mempertimbangkan perasaan tiap-tiap orang, kemudian berbicara yang sesuai agar orang itu tidak merasa buruk.

Translated by @scarkyu for @raichanxd only!
Shared at Sup3rjunior.com by firnia
Reupload at ratnadira.blogspot.com

TAKE OUT WITH FULL AND PROPER CREDITS

Tidak ada komentar:

Posting Komentar